Lowongan Kerja Terbaru PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Tahun 2015
SitusKerja.com - Lowongan Kerja Bank Mandiri Tahun 2015 - Informasi lowongan kerja berikut ini berasal dari Bank Mandiri, PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk adalah merupakan instansi perbankan yang berkantor pusat di Jakarta dan merupakan bank terbesar di Indonesia dalam hal aset, pinjaman, dan deposit.
Bank Mandiri ini berdiri sekitar pada tanggal 2 Oktober 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia.
Sekitar Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo), digabungkan ke dalam Bank Mandiri.
Tahun ini Bank Mandiri membuka lowongan terbaru dalam rangka upaya pemenuhan kebutuhan Pegawai Frontliner di Bank Mandiri (Persero) Tbk, berikut informasi selengkapnya :
Posisi yang dibutuhkan :
Assistant Relationship Manager
Responsibilities
Requirements
Bank Mandiri ini berdiri sekitar pada tanggal 2 Oktober 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia.
Sekitar Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo), digabungkan ke dalam Bank Mandiri.
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Tahun 2015 |
Tahun ini Bank Mandiri membuka lowongan terbaru dalam rangka upaya pemenuhan kebutuhan Pegawai Frontliner di Bank Mandiri (Persero) Tbk, berikut informasi selengkapnya :
Posisi yang dibutuhkan :
Assistant Relationship Manager
Responsibilities
- Membantu Relationship Manager melakukan pertemuan/kunjungan dengan klien (perusahaan segmen Corporate & Commercial) antara lain dengan :
- menyiapkan data, formulir, informasi produk, materi presentasi dan dokumen lainnya, 2.membantu pembuatan laporan sebagai bahan pertimbangan dalam pemutusan kredit 3.membantu pembuatan analisa profitabilitas nasabah (Customer Profitability Analysis) 4.mencari informasi terkini mengenai produk, layanan dan ketentuan terkait kredit
Requirements
- Lulusan pendidikan Sarjana (S1) dari fakultas Teknik, Administrasi Bisnis, Ekonomi dan Ilmu Komputer
- Memiliki nilai Minimum IPK 2.75
- Maksimum usia 23 tahun
- Memiliki kemampuan presentasi yang baik dan memiliki ketertarikan pada produk perbankan
- Memiliki keterampilan mengolah data
- Memiliki integritas tinggi
- Penempatan di : Semarang dan Solo
Jika anda memenuhi persyaratan diatas, silahkan daftarkan diri anda secara online melalui laman berikut : Pendaftaran
Semoga informasi lowongan kerja bank mandiri ini bermanfaat untuk anda!